Tuesday, January 22, 2013

PERBANDINGAN


PERBANDINGAN

Perbandingan Biaya untuk menghilangkan rambut di seluruh kaki


SHAVING /BERCUKUR
Merupakan kaedah yang  sering digunakan. Namun sayangnya hasilnya tidak kekal dan bahkan di hari kedua setelah bercukur, rambut/bulu sudah tumbuh kembali.

PRO: Cepat, Murah, terasa selesa jika menggunakan shaving lotion.
KONTRA: Rambut kembali tumbuh dengan cepat, kulit bisa terluka dan iritasi, jika razor yang digunakan tidak tajam tidak dapat menghilangkan semua rambut.
SUGARING/WAXING
Menggunakan teknik yang berasal dari Mesir. Cairan pasta dengan gula sebagai bahan baku utamanya di aplikasikan ke permukaan kulit. Sehingga jika pasta dihilangkan, rambut juga akan hilang bersamaan. Waxing adalah proses yang hampir serupa, dimana pasta digunakan tipis-tipis pada area kulit. Kemudian strip kain ditekan dan ditarik dengan gerakan sangat cepat sehingga rambut serta sel kulit mati akan tercabut bersamaan dengan pasta Wax

PROS: Pertumbuhan rambut menjadi lambat, harga tidak terlalu mahal dapat dibeli di counter-counter kosmetik
CONS: Sakit, berantakan dan tidak rapi, rambut akan lebih cepat tumbuh
DEPILATORY
Depilatory adalah menggunakan bedak / powder atau cairan / cream yang digunakan untuk menghilangkan rambut yang tidak diinginkan. Proses ini menghilangkan rambut di permukaan saja, berbeda dengan EPILATORY yang menghilangkan sampai ke akarnya.

PROS: Mudah di aplikasikan, produk banyak dijual di pasaran, cepat.
CONS: Kemungkinan terjadi alahan kerana bahan kimia yang sangat keras, cara penggunaannya sedikit berantakan, bau yang keras dan tidak enak, hasil pada tiap orang sangat berbeza
ELECTROLYSIS HAIR REMOVAL
Elektrolisis artinya menghancurkan akar rambut dengan aliran elektrik. Sebuah jarum metal yang sangat kecil dimasukkan ke dalam folikel rambut. Aliran elektrik kecil dialirkan sehingga menghancurkan akar rambut. Setiap rambut harus ditreatment.

PROS: Hasil kekal.
CONS: Sakit, mahal dan memerlukan waktu bertahun-tahun untuk hasil yang terbaik.
Jika prosedur ini tidak dilakukan oleh profesional, risiko akan terjadinya SCAR / bekas luka di kulit.
LASER HAIR REMOVALSistem laser memancarkan sinar kedalam kulit dan menuju folikel rambut. Rambut menyerap sinar tersebut, kuasa dari laser diolah menjadi kuasa panas dan folikel rambut akan mati.

PROS:Kekal, tidak terlalu sakit jika dibandingkan dengan electrolysis, hasil lebih cepat dirasakan
CONS: Mahal, semi-kekal karena belum tentu sesuai untuk semua orang. Orang yang memiliki warna kulit lebih terang akan lebih mudah untuk dirawat, sehingga hanya memerlukan beberapa sesi saja untuk lihat hasilnya. 
Sedangkan orang yang memiliki warna kulit gelap akan memerlukan waktu yang lebih lama, karena di folikelnya juga terdapat melanin (pigment gelap). Melanin menyerap sebagian besar sinar laser. Selain itu untuk kulit yang gelap sedikit berbahaya untuk melakukan proses ini kerana ada kemungkinan terbakar kerana perlu diselaras dengan sinar yang benar2 sesuai kepanasan nya.


Seperti yang anda boleh lihat, Puff-IT adalah satu-satunya  kaedah penyingkiran rambut yang efektif pada kos, sesuai semua pada kulit dan jenis rambut, lembut pada kulit, boleh dilakukan dirumah mengikut keselesaan dan jadual anda, tanpa menyakitkan, kekal, dan dijamin!











No comments:

Post a Comment